Panglima TNI Dampingi Presiden RI Berangkatkan Bantuan Kemanusiaan Untuk Mesir Dan Sudan

    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Berangkatkan Bantuan Kemanusiaan Untuk Mesir Dan Sudan

    Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mendampingi Presiden RI Ir. H. Joko Widodo memberangkatkan bantuan kemanusiaan dari pemerintah Indonesia untuk Palestina melalui pemerintah Mesir serta bantuan kemanusiaan untuk konflik di Sudan, bertempat di Base Ops Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (3/4/2024).

    Jenis bantuan kemanusiaan yang dikirim berupa obat - obatan dan peralatan kesehatan serta bantuan lainnya sesuai dengan permintaan resmi dari pemerintah Mesir dan Sudan. 

    Delegasi misi kemanusiaan ini akan dipimpin langsung oleh Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto beserta tim dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia Airbus A330-900 menuju Sudan dan Mesir.

    jakarta
    Ahmad Rohanda

    Ahmad Rohanda

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 1710-06/Agimuga Bagikan Takjil Buka...

    Artikel Berikutnya

    Sumbar Dukung Kongres IPNU Tahun 2021 Diadakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Presiden RI Prabowo Subianto Monitoring Kegiatan Pemungutan Suara di Kecamatan Babakan Madang Kabupaten Bogor
    Tahanan Polres Semarang Turut Berpartisipasi di Pemilu, Hak Demokrasi Tetap Terjamin
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Pasaman Sambut Harapan Baru, Welly-Anggit Menang 36,1 Persen
    Dandim Klungkung dan Forkopimda Monitoring Pemungutan Suara Pemilukada

    Ikuti Kami